Cara Mudah dan Cepat Upgrade OJS 3
Detail spesifikasi pada OJS 2 yang terbaru terdapat informasi sebagai berikut:
Bagi penguna OJS 2.X masih bisa lega karena masih support untuk server yang memiliki PHP versi 5.X. Versi 2.X juga memberikan dukungan bagi yang ingin tetap menggunakan OJS 2.X tanpa upgrade ke OJS 3 dengan dukungan PHP 7. Jadi tetap bisa menggunakan OJS 2 dengan dukungan PHP versi terbaru.
Bagi pengguna OJS 3 berikut Spesifikasi terbaru dari OJS.
Versi terbaru OJS 3 dilis pada 6 Desember 2019 dengan kode 3.1.2-4. Tampilannya sebagai berikut:
Versi OJS yang terbaru sudah wajib menggunakan PHP versi 7. Jadi bagi server yang masih menggunakan PHP versi wajib upgrade servernya. Apa fitur dari ojs yang terbaru, salah satunya halaman statistik yang lebih manusiawi ☺
Fitur yang lainnya OJS 3 terdapat beberapa plugin baru diantaranya
Bagaimana tertarik ?
Bagi yang tertarik berikut ini langkah untuk proses upgrade OJS yang cepat dan mudah dari ojs 2 ke ojs 3 terbaru atau ojs 3versi lama ke ojs 3 versi yang terbaru.
Pada praktek upgrade saya menggunakan peralatan sebagai berikut:
Laptop Dell Core i5
Ram 8GB
Harddiks SSD
OS Linux Ubuntu Base 18.04
Lampp atau jika window Xampp
Backup terlebih dahulu beberapa file berikut:
database bentuknya .sql
direktori public
direktori files
file config.inc.php
Langkah upgrade sebagai berikut.
Download OJS versi terbaru, untuk saat ini versi 3_1_2-4
Ekstrak pada satu folder dan campur dengan file lama yaitu ( direktori public, direktori files, dan file config.inc.php).
Lakukan restore database dengan cara berikut:
Buka Terminal:
Masuk pada direktori bin pada lampp
cd /opt/lampp/bin/
Masuk sebagai user root (ini lokal ya bukan server online (hosting/vps)
./mysql -u root -p
Pilih database yang digunakan
use ojs_baru
Lakukan perintah berikut untuk mempercepat restore databaseSET AUTOCOMMIT = 0;
SET FOREIGN_KEY_CHECKS=0;
source /home/bc.sql
Setelah proses impor selesai keluar dari layar database dengan cara mengetik
quit
=======================================================================Proses upgrade menggunakan mode terminal atau mode text, mode ini digunakan untuk menghemat reource server.
Berikut langkahnya:
./php /opt/lampp/htdocs/ojsbaru/tools/upgrade.php upgrade
Kemudian tekan enter. Akan muncul proses seperti berikut:
[pre-install]
[load: upgrade.xml]
[version: 3.1.0.0]
[data: dbscripts/xml/upgrade/3.1.0_preupdate_review_assignments.xml (skipped)]
[data: dbscripts/xml/upgrade/3.1.0_preupdate_notes.xml (skipped)]
[data: dbscripts/xml/upgrade/3.1.0_preupdate_payments.xml (skipped)]
[schema: lib/pkp/xml/schema/common.xml]
[schema: lib/pkp/xml/schema/log.xml]
[schema: lib/pkp/xml/schema/announcements.xml]
[schema: lib/pkp/xml/schema/scheduledTasks.xml]
[schema: lib/pkp/xml/schema/temporaryFiles.xml]
[schema: lib/pkp/xml/schema/metadata.xml]
[schema: lib/pkp/xml/schema/reviews.xml]
[schema: lib/pkp/xml/schema/reviewForms.xml]
[schema: lib/pkp/xml/schema/controlledVocab.xml]
[schema: lib/pkp/xml/schema/submissions.xml]
[schema: lib/pkp/xml/schema/submissionFiles.xml]
[schema: lib/pkp/xml/schema/notes.xml]
[schema: lib/pkp/xml/schema/views.xml]
[schema: lib/pkp/xml/schema/genres.xml]
[schema: lib/pkp/xml/schema/tombstone.xml]
[schema: lib/pkp/xml/schema/rolesAndUserGroups.xml]
[schema: lib/pkp/xml/schema/metrics.xml]
[schema: lib/pkp/xml/schema/views.xml]
[schema: lib/pkp/xml/schema/libraryFiles.xml]
[schema: lib/pkp/xml/schema/navigationMenus.xml]
[schema: dbscripts/xml/ojs_schema.xml]
[data: dbscripts/xml/indexes.xml]
[code: Installer Installer::installEmailTemplate]
[data: dbscripts/xml/upgrade/3.1.0_update_a.xml]
[code: Installer Installer::fixGenreIdInFileNames]
[code: Installer Installer::repairKeywordsAndSubjects]
[code: Installer Installer::enabledSitePlugins]
[code: Installer Installer::moveCSSFiles]
[code: Installer Installer::moveReviewerFiles]
[code: Installer Installer::fixAuthorGroup]
[data: dbscripts/xml/upgrade/3.0.0_reviewer_files.xml]
[code: Installer Installer::removeCancelledReviewAssignments]
[data: dbscripts/xml/upgrade/3.1.0_notifications.xml]
[data: dbscripts/xml/upgrade/3.1.0_notes.xml (skipped)]
[data: dbscripts/xml/upgrade/3.1.0_galley_settings.xml]
[data: dbscripts/xml/upgrade/3.1.0_update.xml]
[code: Installer Installer::repairImageAssociations]
[note: docs/release-notes/README-3.1.0]
[code: Installer Installer::installEmailTemplate]
[code: Installer Installer::installEmailTemplate]
[code: Installer Installer::installDefaultNavigationMenus]
[note: docs/release-notes/README-3.1.0]
[code: Installer Installer::addPluginVersions]
[post-install]
.....
sampai muncul informasiSuccessfully upgraded to version 3.1.2-4
Akhirnya upgrade telah berhasil. Jangan lupa untuk mengaktifkan kembali setingan berikut:[general]
; Set this to On once the system has been installed
; (This is generally done automatically by the installer)
installed = On
Semoga bermanfaat.Jika ada pertanyaan atau butuh bantuan upgrade bisa komentar atau hubungi kontak
No comments for "Cara Mudah dan Cepat Upgrade OJS 3"
Post a Comment